Goa Lawa Purbalingga Kini Semakin Mempesona

Salah satu destinasi wisata andalan di Kabupaten Purbalingga Jawa Tengah yaitu Obyek Wisata Goa Lawa Purbalingga (Golaga) yang berada di lereng gunung slamet di Desa Siwarak Kecamatan Karangreja. Merupakan obyek wisata yang menawarkan keindahan alam dengan lorong-lorong Goa yang cukup panjang serta hawa yang sejuk dan segar. Dinamakan Goa Lawa karena di dalam goa ini…

Read More

Hari Terakhir Pelatihan, Warga Tlahab Lor dan Tlahab Kidul Mahir Membatik

PURBALINGGA, INFO- Di hari terakhir pelatihan membatik, Rabu (6/3) di balai Desa Tlahab Kidul Kecamatan Karangreja yang diikuti 30 peserta dari dua Desa yaitu Tlahab Lor dan Tlahab Kidul menghasilkan perajin batik yang siap bersaing dipasaran. Pelatihan tersebut atas inisiasi dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Dinperindag) Kabupaten Purbalingga. Pelatihan tersebut diadakan tiga hari mula 4…

Read More

Pendakian Gunung Slamet Dibuka Kembali

PURBALINGGA – Pendakian ke puncak Gunung Slamet (3.428 m dpl) melalui jalur pendakian Dukuh Bangbangan, Desa Kutabawa, KecamatanKarangreja, Purbalingga, Sabtu (2/3) dibuka kembali. Pembukaan ini menyusul kondisi cuaca yang sudah membaik dan vegetasi di sepanjang jalur yang mulai tumbuh dan relatif pulih. Pendakian ke Gunung Slamet semula ditutup pada 10 januari 2019 lalu karena pertimbangan…

Read More

Puncak Lompong Bakal Dikembangkan Jadi Wisata Alam

PURBALINGGA, INFO – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purbalingga bakal mengembangkan Puncak Gunung Lompong sebagai salah satu titik perkembangan wisata alam, edukasi dan wisata keluarga. Kawasan yang juga dikenal dengan nama Puncak Telkom ini berada di Desa Kutabawa, Kecamatan Karangreja. Kepala Bidang Pariwisata Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Dinporapar) Purbalingga, Prayitno menyebutkan, Puncak Lompong sejatinya sudah tumbuh…

Read More